Memasang Iklan Adsense Pada Artikel Postingan diatas, tengah dan bawah
Salam...
Pada artikel sebelumnya blogarif.com pernah mempostingkan sebuah artikel tentang bagaimana cara memasang kode parse atau memasang kode iklan pada sebuah blog agar bisa tampil iklan yang nantinya bisa menambahkan pendatan dari iklan Adsense, oleh karena itu adsense menyarankan agar menempatkan iklan ditempat - tempat yang strategis di area sebuah halaman blog agar penghasilan pendapatan berpotensi ada peningkatan.
iklan perhatian pengunjung |
Ada
beberapa tempat yang bisa jadikan pilahan untuk menempatkan iklan
adsense yang dianggap banyak pehatian pengunjung pada sebuah blog.
- Pada bagian atas, bisa disebelah kiri atau sebelah kanan artikel.
- Pada bagian tengah artikel.
- Dan dibagian paling bawah setelah artikel berakhir.
Tempat
- tempat tersebut merupakan tempat yang dianggap paling strategis dalam
penempatan sebuah iklan adsense, sehingga iklan - iklan adsense akan
jadi perhatian pengunjung pada sebuah blog.
Sebenarnya
ada dua cara dalam menepatkan iklan adsense pada blog, cara pertama
bisa lansung memasangnya iklan dengan melalui widget dan cara kedua bisa
tempel kode adsense lansung pada blog, cara pertama sudah pernah
publikasi pada artikel sebelumnya yaitu bagaimana cara memasang kode parse iklan adsense pada blog.
Dan artikel kali ini blogarif.com ingin berbagi tips yaitu bagaimana cara memasang kode iklan adsense lansung pada templed blog.
- Pertama login ke akun google adsense dan pilih unit iklan dan dapatkan kode iklan baru kemudia parse terlebih dahulu kode tersebut, silikahkan parse kode tersebut pada situs HTML Escape.
- Dan selanjutnya silahkan masuk ke akun blog dan pada dashboard blogger pilih > Template > edit HTMLedit html, dan kita akan menemukan banyak kode html dan javascript, agar bisa menemukan kode yang kita inginkan lebih baik gunakan CTRL+F, temukan kode <data:post.body/> jika terlalu banyak kode yang sama bisanya maka pilih kode yang paling bawah.
- Silahkan ganti kode <data:post.body/> dengan yang dibawah ini
cara menambahkan kode |